Cara Mudah Membuat Form Tanda Tangan di Word 2016

Cara Mudah Membuat Form Tanda Tangan di Word 2016

Sudah tahu kan sekarang apa fungsi dari Microsoft Word, apabila masih ada yang belum tahu yuk cari-cari infonya dari ZalrizBlog. Disini memungkinkan akan update tutorial tentang Microsoft Word, jika sebelumnya ZalrizBlog update tutorial Cara Split Window Dokumen pada Word 2016 kali ini akan update kembali

Mungkin masih banyak orang yang belum tahu bagaimana cara membuat form tanda tangan terutama pada saat membuat sejenis surat pernyataan, surat undangan, maupun berbagai jenis surat lainnya

Disini ZalrizBlog akan membagikan tutorial cara mudah membuat form tanda tangan di word, oke bisa langsung simak saja tutorial berikut ini :


Cara Membuat Form Tanda Tangan di Word 2016


Langkah-langkah

  • Buka aplikasi Word kalian
  • Pilih Insert menu bar

  • Pilih tabel, gunakan dua column

  • Pastikan kursor kalian sudah letakkan pada lembar kerja yang akan dijadikan buat form tanda tangan

  • Setelah itu, tinggal kalian tulis nama ketua sekertaris, pembina maupun yang lainnya

  • Langkah akhir adalah menghilangkan garis tabel pastikan seluruh tabel sudah di blok kemudian pilih Design ⇨ Borders ⇨ No Borders

Itulah tutorial singkat dari ZalrizBlog, apabila tutorial ini bermanfaat bagi sobat jangan lupa share agar sobat lain juga mengetahui cara ini semoga bermanfaat 👀